Panjang gaun itu mencapai mata kaki dan cukup ketat, sehingga tampak jelas lekuk tubuh dari istri Adam Suseno
Ilus Daratista (Foto: tangkap layar/Instagram)
Dalam Video itu, Inul terlihat cantik dengan memakai sebuah gaun berwarna putih. Gaun tersebut memiliki desain bunga yang cukup menarik dengan berbagai susunan mutiara.
Panjang gaun itu mencapai mata kaki dan cukup ketat, sehingga tampak jelas lekuk tubuh dari istri Adam Suseno.
“Cuplikan sak cuil cuil geolan mahal jeung Inul sekalian cendol dawet dimasukkan di ballroom biar ikut mahal asek-asek jos,” tulis Inul Daratista.
Inul begitu percaya diri saat bernyanyi di atas panggung meski gaun panjangnya ketat, tapi tidak bisa menahan goyangannya.
Postingan ibu satu anak itu lantas diserbu netizen dan membanjiri kolom komentar.
“Asek segar lihatnya,” tulis seorang netizen.
“Bodynya kayak gitar Spanyol Bunda,” tulis lainnya.