Usir Tikus di Rumah dengan Daun Sirsak

Kehadiran tikus di dalam rumah merupakan masalah serius. Tikus dapat membawa penyakit berbahaya, meninggalkan bau tak sedap, dan berpotensi menyebabkan korsleting jika menggigit kabel.

Usir Tikus di Rumah dengan Daun Sirsak

Usir Tikus di Rumah dengan Daun Sisrsak (wowsiap.com)

Wowsiap.com - Kehadiran tikus di dalam rumah merupakan masalah serius. Tikus dapat membawa penyakit berbahaya, meninggalkan bau tak sedap, dan berpotensi menyebabkan korsleting jika menggigit kabel.

Untuk mengatasi masalah tikus yang ada di dalam rumah, Anda dapat mencoba mengusir tikus dengan bahan alami seperti daun sirsak.

Pada dasarnya, tikus tidak menyukai aroma-aroma menyengat. Dan daun sirsak memiliki aroma menyengat yang sangat dibenci tikus.

Anda hanya perlu menyediakan beberapa lembar daun sirsak dan menghaluskannya dengan blender, atau cukup sobek-sobek daun sirsak menjadi bagian yang kecil-kecil.

Simpan daun sirsak yang sudah dihaluskan atau disobel-seobek kecil tersebut di area yang sering dilalui tikus. Ganti daun sirsak kalau sudah mengering

tikus daun sirsak bau menyengat