Tentang PTM, Titi kamal: Sempat Panik, Anaknya Akan Berinteraksi Dengan Banyak Orang

Wowsiap.com – Artis Film dan sinetron Titi kamal sempat mengalami rasa was-was terkait dibukanya sekolah tatap muka alias PTM. Sebab, anaknya Arjuna Zayan Sugiono selama masa pandemic selalu ada dirumah, tidak pernah beriteraksi, khawatirnya Ketika sekola

Tentang PTM, Titi kamal:  Sempat Panik, Anaknya Akan Berinteraksi Dengan Banyak Orang

Wowsiap.com – Artis Film dan sinetron Titi kamal sempat mengalami rasa was-was terkait dibukanya sekolah tatap muka alias PTM. Sebab, anaknya Arjuna Zayan Sugiono selama masa pandemic selalu ada dirumah, tidak pernah beriteraksi, khawatirnya Ketika sekola

Titi Kamal Panik, PTM Anaknya Akan Berinteraksi Dengan Banyak Orang

Wowsiap.com – Artis Film dan sinetron Titi kamal sempat mengalami rasa was-was terkait dibukanya sekolah tatap muka alias PTM. Sebab, anaknya Arjuna Zayan Sugiono selama masa pandemic selalu ada dirumah, tidak pernah beriteraksi, khawatirnya Ketika sekolah, dia akan berinteraksi dengan banyak orang.

Menurut pemeran, Ada Apa Dengan Cinta ini, dirinya merasa dilema satu sisi merasa excited dengan sekolah tatap muka tersebut, karena Juna bisa bertemu teman dan gurunya, tapi disis lain dia khawatir itu akan membawa dampak tertularnya covid -19 karena Kembali beriteraksi dengan banyak orang di lingkungan sekolahnya.

“Memang sebagai orang tua, aku sama Tian kadang masih punya rasa khawatir dan galau. campur aduk pokoknya. Terutama, soal penanaman pola hidup bersih untuk Juna, apakah sudah menerapkan pola hidup bersih dan sehat. Jadi banyak sih pertimbangan kita sebagai orang tua,” ujar Titi kamal dalam acara bersih sehat, Kamis (14/10/2021).

“Tapi kita tahu para guru dan murid sudah berusaha keras untuk mengikuti protokol kesehatan. Jadi begitu ada berita soal PTM kita menyambut dengan suka cita tapi tetap waspada,” lanjutnya.

Walau rasa khawatir tetap dialami Titi kamal, ia mengaku siap untuk melepas kedua anaknya Juna dan Kai Attar Sugiono, untuk ikut sekolah tatap muka. Jika anaknya tidak menemukan tempat fasilitas cuci tangan, Titi mengedukasi mereka untuk mencuci tangan dengan hand sanitizer sebagai altenatif.

Menurut Titi, orang tua harus menjadi contoh yang baik bagi anaknya, terutama dalam menerapkan pola hidup dan gaya hidup bersih juga sehat.

“Kita sebagai orang tua juga harus jadi contoh buat mereka. Istilahnya mereka melihat kita dan juga meniru kita. Jadi jangan sampai anak kita meniru hal-hal yang negative orang tuanya,” tegasnya. PUR

Covid